INTINEWS.CO.ID, REPORTASE LIVE Kepala BPK Wilayah IV dan Kasubbag Umum dukung penuh acara Eksistensi Budaya Melayu di Masa 5.0 oleh Kampus STAIN Sultan Abdurrahman, yang teletak di Toapaya Asri, Kecamatan Toapaya, Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), pada hari Jumat, 16 Juni 2023.

Kepala BPK Wilayah IV Dan Kasubbag Umum Dukung Penuh Acara Eksistensi Budaya Melayu Di Masa 5.0 Oleh Kampus STAIN Sultan Abdurrahman
Foto dokumen www.intinews.co..id, (16/6).

STAIN Sultan Abdurrahman adalah Perguruan Tinggi Islam Negeri di Indonesia yang berada di Kabupaten Bintan yang merupakan dibawah naungan Kementerian Agama Republik Indonesia. Acara yang bertemakan “Eksistensi Budaya Melayu di Masa 5.0” ini akan di isi dengan beberapa kegiatan perihal pelestarian kebudayaan Melayu, yang akan berlangsung selama 2 hari, 16 Juni 2023 sampai dengan 17 Juni 2023, dan di buka oleh Wakil Ketua (Waka) 2 (Dua) STAIN Sultan Abdurrahman, yaitu Bapak Dr. Almahfuz. M.si.

Baca juga: Fasilitasi Pemajuan Kebudayaan Kepri Dan Riau Tahun 2023 BPK Wilayah IV

Kepala Balai Pelestatran Kebudayaan (BPK) Wilayah IV Kepri dan Riau, Bapak Jumhari, S.S., M. Hum, dan Kasubbag Umum BPK Wilayah IV Bapak Hariadi, S.S., MA, mengucapkan mendukung penuh acara yang diseleggarakan oleh Mahasiswa/i Perguruan Tinggi STAIN Sultan Abdurrahman, (17/6).

Ketua Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) STAIN Sultan Abdurrahman yaitu Ilfan Afrialdi mengatakan mengucapkan terima kasih kepada Civitas Akademik STAIN Sultan Abdurrahman, dan juga sangat berterima kasih atas dukungan penuh BPK Wilayah IV. Namun kepada Awak media ini, pada hari Jumat, 16 Juni 2023, Ketua Dema STAIN Sultan Abdurrahman, Ilfan Afrialdi juga menuturkan,

Sampai hari ini belum ada satu pun (bantuan/dukungan) yang di acc dari Instansi (terkait) Pemerintahan Daerah, baik itu Pemprov Kepri atau Pemkab Bintan,” ungkap Ilfan Afrialdi, Ketua Dema STAIN Sultan Abdurrahman kepada Awak media ini, (16/6).

Baca juga: Ansar Memaparkan Kinerjanya Dua Tahun Memimpin Kepri Ketika Halal Bihalal Bersama Masyarakat Kepri Di Jogja

Dalam acara tersebut juga dilakukan pemutaran beberapa film dan diskusi. Pemutaran film di hari pertama berjudul, yaitu:

  • Bot perahu tradisional pulau Bentan

Dan Pemutaran film di hari kedua berjudul, yaitu:

  • Tari MELEMANG dan Tari kayang dari Bintan

Untuk selengkapnya silahkan kilik liputan reportase live/video oleh Ogi “Jhenggot” di bawah ini, atau klik chanel TikTok dan You Tube intinews.co.id

@www.intinews.co.id

Kepala BPK Wilayah IV dan Kasubag Umum Ke Kampus STAIN Sultan Abdurrahman Kabupaten Bintan Provinsi Kepulauan Riau

♬ Mencekam Seram – mr. Sahma Sipayung

Kepala BPK Wilayah IV Dan Kasubbag Umum Dukung Penuh Acara Eksistensi Budaya Melayu Di Masa 5.0 Oleh Kampus STAIN Sultan Abdurrahman.

(Redksi/Ogi “Jhenggot”)